15 FAKTA TTG EMAIL 2010

Fakta ini tidak bisa dihindari dan kenyataan dari tahun-tahun sebelumnya :

  1. 43% resipien meng-klik tombol Spam karena tertipu nama “dari” atau alamat email.
  2. 69% dari resipien email melaporkan email sebagai spam hanya karena kalimat yang tertulis pada kolom subject.
  3. 21% resipien email melaporkan email sebagai sebuah spam, meskipun mereka tahu ini bukan spam.
  4. 35% resipien email membuka email berdasarkan kalimat pada kolom subjek.
  5. 17% pengguna email memiliki alamat email baru setiap 6 bulan.
  6. 31% mereka yang join suatu newsletter atau memiliki suatu akun tertentu, mengganti alamat email mereka setahun sekali.
  7. Jika para pemasar email melakukan optimisasi email untuk memblokir gambar, ROI nya akan meningkat 9+%
  8. 84% dari mereka yg berusia 18-34% membaca email preview sebelum mereka membaca email secara keseluruhannya.
  9. Alamat IP yang terdaftar di satu dari 12 alamat ip yang di-blacklist akan memiliki tingkat deliverability 25 titik dibawah alamat IP yang tidak tercantum di daftar blacklist
  10. 44% dari resipien setidaknya mereka membeli sesuatu sekali setahun berdasarkan email promosi yang mereka baca
  11. 80% dari para member jejaring sosial menerima email atau undangan yang bersifat spam
  12. 35% dari para profesional bisnis menggunakan gadget mobile untuk membaca email
  13. Mereka yang membeli barang karena dipromosikan lewat email, membelanjakan uang 138% lebih banyak dibandingkan mereka yang tidak mendapatkan penawaran promosi lewat email.
  14. Mereka yang berusia di bawah 25 tahun lebih suka menerima berita/news lewat SMS dibandingkan lewat email.
  15. Daftar email yang berisi 10% atau lebih dari akun email yang tidak dikenal akan mendapati bahwa hanya 44% dari email mereka yang akan dikirim oleh ISP.

sumber : convinceandconvert.com

IKLAN : Butuh penerjemah Inggris di Bogor? Kami biro Penerjemah tersumpah dan Resmi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *